Purwadi, Purwadi and Ali, Hanapi (2017) MEREDUKSI TERBENTUKNYA GAS DI DALAM DELAY CHAMBER REAKTOR RSG-GAS KETIKA OPERASI DAYA 15 MW DENGAN MENGOPERASIKAN 6 MENARA PENDINGIN. SEMINAR PENDAYAGUNAAN TEKNOLOGI NUKLIR. pp. 381-385. ISSN 2540-8062
|
Text
purwadi.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Telah dilakukan eksperimen terhadap pertambahan volume gas di dalam delay chamber selama reaktor beroperasi dengan menambah menara pendingin dari 4 menjadi 6 buah. Eksperimen ini bertujuan untuk mengetahui jumlah gas yang terakumulasi di dalam delay chamber ketika reaktor beroperasi daya 15 MW dipengaruhi oleh suhu sistem pendingin primer dan sekunder. Terbentuknya gas di dalam delay chamber setelah reaktor beroperasi daya 15 MW selama 4 hari dapat diamati dari control level kolam reaktor sesaat sebelum dan sesudah reaktor shut down. Hasil eksperimen menunjukkan pertambahan volume gas di dalam delay chamber sebesar 6,74 m3 ketika sistem pendingin sekunder dioperasikan dengan 4 menara pendingin dan 5,78 m3 dengan 6 menara pendingin, sehingga bisa mereduksi gas sejumlah 1 m3. Hasil tersebut pengaruhnya tidak signifikan untuk operasi reaktor jangka waktu pendek tetapi akan sangat bermanfaat bila reaktor dioperasikan jangka waktu lama untuk mereduksi gas di dalam delay chamber reaktor RSG-GAS. Kata kunci: delay chamber, reduksi, gas, operasi reaktor, menara pendingin
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Reaktor Nuklir > Operasi dan Pemeliharaan Reaktor > Pemeliharaan |
Divisions: | Pusat Reaktor Serba Guna |
Depositing User: | EDITOR PRSG BATAN |
Date Deposited: | 08 May 2018 06:45 |
Last Modified: | 08 May 2018 06:45 |
URI: | http://repo-nkm.batan.go.id/id/eprint/1203 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |